Sari Wahdiati, yang lebih akrab disapa Dati merupakan lulusan terbaik pada Wisuda ULM ke-115 2023. Â Dati lahir di Desa Sungai Nyiur, Kecamatan Babirik Kabupaten Hulu Sungai Utara. Ketika menginjak pendidikan Taman Kanak-Kanak, kedua orang tua Dati memutuskan untuk berpisah sehingga …
Banjarmasin – Universitas Lambung Mangkurat (ULM) kembali berbangga diri. Hal ini dikarenakan tim yang dipimpin oleh dosen Fakultas Hukum ULM, Lena Hanifah, S.H., LL.M., Ph.D berhasil meraih Juara 1 pada Kompetisi Inovasi (Komvas) Kota Banjarmasin 2023 kategori Peserta Akademisi. Wali …
Banjarbaru – Senat Universitas Lambung Mangkurat (ULM) menggelar sidang terbuka dengan agenda wisuda lulusan program Diploma, Sarjana, Profesi, Magister, Spesialis dan Doktor ke-115 di Auditorium ULM Banjarbaru, Selasa (28/11/2023). Sebanyak 1.300 lulusan dikukuhkan pada wisuda ULM ke-115. Wisuda kali ini …
Banjarmasin – Dalam rangka meningkatkan kapasitas sumber daya manusia melalui kolaborasi riset dan studi lanjut di luar negeri bagi dosen-dosen di lingkungan Universitas Lambung Mangkurat (ULM) yang diinisiasi oleh Rektor Prof. Dr. Ahmad, S.E.,M.Si menggelar Acara Sosialisasi Kerjasama dan Studi …
Gelaran Pekan Olahraga Mahasiswa Nasional (POMNAS) XVIII Kalsel 2023 telah usai dan ditutup pada Rabu (22/11/2023) kemarin. Kalimantan Selatan meraih kedudukan sebagai peringkat 6 dengan total peraihan 42 medali yang terdiri dari 8 medali emas, 7 medali perak, dan 27 …
Banjarbaru – Penyelenggaraan Pekan Olahraga Mahasiswa Nasional (POMNAS) XVIII Kalsel 2023 akhirnya telah usai. Penutupan POMNAS Kalsel 2023 ini digelar di Auditorium Universitas Lambung Mangkurat (ULM) Banjarbaru pada hari Rabu (22/11/2023). Acara penutupan ini dilakukan oleh Rektor ULM Prof. Dr. …
Banjarmasin – Rektor Universitas Lambung Mangkurat (ULM) Prof. Dr. Ahmad Alim Bachri, SE., M.Si., melakukan pelantikan Wakil Rektor Universitas Lambung Mangkurat dan beberapa pejabat di lingkungan ULM pada hari Selasa (21/11/2023) di Aula Gedung Pascasarjana ULM Banjarmasin. Pelantikan ini dilakukan …
Banjarmasin – Universitas Lambung Mangkurat (ULM) menghadirkan Wakil Rektor Bidang Akademik dan Kemahasiswaan Universitas Hasanuddin (UNHAS), Prof. drg. Muhammad Ruslin, M.Kes., Ph.D., Sp.BM(K) pada Sabtu (18/11/2023) bertempat di Aula 4 SAC General Building ULM Banjarmasin. Kehadiran Prof. Ruslin tersebut dalam …
Banjarmasin – Rektor Universitas Lambung Mangkurat (ULM) Prof. Dr. Ahmad Alim Bachri, SE., M.Si., menerima kunjungan kehormatan dari para taruna Akademi Angkatan Laut Tk.II Angkatan ke 71 sebanyak 10 orang pada Kamis (16/11/2023) di Aula lantai 2 Rektorat ULM. Rektor …
Banjarbaru – Setelah melalui berbagai persiapan selama kurang lebih satu tahun, akhirnya Pekan Olahraga Mahasiswa Nasional (POMNAS) XVIII Tahun 2023 resmi digelar. Pembukaan POMNAS XVIII digelar di halaman Kantor Gubernur Kalimantan Selatan, Banjarbaru pada Rabu malam (15/11/2023). Universitas Lambung Mangkurat …