Banjarmasin – Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Lambung Mangkurat (FKG ULM) menyelenggarakan acara Pelantikan, Pengambilan Sumpah, dan Serah Terima Jabatan Wakil Dekan. Acara tersebut berlangsung di Aula Gedung Pascasarjana ULM Banjarmasin pada Jumat (20/12/2024) siang. Dekan Prof. Dr. drg. Maharani Laillyza …
Karang gigi, atau yang dikenal dengan istilah medis dental calculus, adalah plak gigi yang mengeras akibat penumpukan bakteri, sisa makanan, dan mineral dari air liur. Karang gigi biasanya terbentuk di permukaan gigi, terutama di dekat garis gusi. Sayangnya, sikat gigi …
Banjarmasin – Rektor Universitas Lambung Mangkurat Prof. Dr. H. Ahmad Alim Bachri, S.E., M.Si., menerima Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) Tahun Anggaran 2025 dari Kementerian Keuangan RI. Penyerahan DIPA ini diberikan secara langsung oleh Gubernur Kalimantan Selatan H. Muhidin yang …
Banjarmasin — Dalam rangka memperingati Bulan Bakti Kesehatan Gigi Nasional 2024, Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Lambung Mangkurat (FKG ULM) bersama Rumah Sakit Gigi dan Mulut (RSGM) Gusti Hasan Aman mengadakan layanan pemeriksaan dan perawatan kesehatan gigi gratis bagi masyarakat umum. Kegiatan …
Banjarmasin – Pascasarjana Universitas Lambung Mangkurat (ULM) menggelar kuliah umum bertema “Strategi dan Teknik Penulisan Artikel Ilmiah di Jurnal Bereputasi Nasional dan Internasional” pada Sabtu (14/12/2024). Acara ini berlangsung di Aula Lantai 4 Gedung Pascasarjana, ULM Banjarmasin, mulai pukul 13.00 WITA …
Banjarbaru – Universitas Lambung Mangkurat (ULM) menggelar Anugerah Prestasi dan Unjuk Karya Mahasiswa ULM Tahun 2024 pada Sabtu (14/12/2024). Acara yang dilaksanakan di Auditorium ULM Banjarbaru ini merupakan ajang penghargaan dan apresiasi bagi mahasiswa, dosen, serta fakultas atas kontribusi dan …
Jakarta — Kementerian Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Kemdiktisaintek) kembali menyelenggarakan ajang tahunan Anugerah Diktisaintek 2024 pada Jumat, (13/12/2024), di Graha Diktisaintek, Jakarta. Acara ini merupakan bentuk penghargaan kepada berbagai pemangku kepentingan atas kontribusi luar biasa mereka dalam mendukung transformasi …
Banjarmasin — Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Lambung Mangkurat (ULM) bekerja sama dengan Rumah Sakit Gigi dan Mulut (RSGM) Gusti Hasan Aman menggelar kegiatan Free Dental Treatment dalam rangka Bulan Kesehatan Gigi Nasional (BKGN) 2024 dengan tema “Senyum Sehat Indonesia”. Kegiatan ini …
Banjarmasin — Universitas Lambung Mangkurat (ULM) menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) dan sejumlah kerja sama strategis dengan Yayasan Penguatan Partisipasi, Inisiatif, dan Kemitraan Masyarakat Indonesia (YAPPIKA) serta Kanwil Kemenkumham Kalimantan Selatan. Acara ini berlangsung di Ruang Rapat Lantai 3 Gedung Rektorat …
Miri, Sarawak — The 1st Konsortium Universiti Universitas Borneo (KUUB) Postgraduate by Research Colloquium 2024 sukses digelar di Lecture Hall, Chemical Engineering, Curtin University Malaysia, pada 3-5 Desember 2024. Acara yang diikuti oleh 154 peserta internasional dari Indonesia, Filipina, Brunei …