Waja Sampai ka Puting | Akreditasi A

9

Prof. Dr. Ahmad, S.E., M.Si.

Rektor ULM

“Universitas Lambung Mangkurat (ULM) sebagai universitas yang lahir dari rahim pejuang kemerdekaan mendidik putra-putri bangsa yang berjiwa Pancasila, berakhlak mulia dan berilmu pengetahuan untuk mengisi kemerdekaan dalam wadah NKRI”

Profil Universitas Lambung Mangkurat

ULM berdiri pada tanggal 21 September 1958 dan merupakan perguruan tinggi yang tertua di Kalimantan.

Berita Pilihan

Tetap terhubung dengan berita dan informasi terbaru tentang berbagai aktivitas di Kampus Universitas Lambung Mangkurat

Delegasi Mahasiswa FKIP ULM Sukses Juarai MTQMN 2024 Jambi
admin
11 October 2024

Delegasi Mahasiswa FKIP ULM Sukses Juarai MTQMN 2024 Jambi

Jambi – Lolos dalam seleksi finalis Musabaqoh Tilawatil Quran  Mahasiswa Nasional (MTQMN) Forum Komunikasi (Forkom) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Se-Indonesia yang digelar secara daring pada 07-09 Oktober, sejumlah mahasiswa FKIP Universitas Lambung Mangkurat (ULM) mengikuti final kejuaraan tersebut …

Wasaka Adora Team FT Raih Juara 3 KMHE Nasional 2024
admin
11 October 2024

Wasaka Adora Team FT Raih Juara 3 KMHE Nasional 2024

Jakarta, Tim Wasaka Adaro Fakultas Teknik Universitas Lambung Mangkurat (FT ULM) kembali meraih prestasi di ajang Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) 2024. Tahun ini Tim Wasaka meraih juara 3 Kategori Urban Kelas Motor Pembakaran Dalam Gasoline. Tahun ini, peserta KMHE …

Seminar Internasional FPIK Berikan  Strategi Inovasi dalam Pengelolaan Perikanan Perkelanjutan
Humas ULM
5 October 2024

Seminar Internasional FPIK Berikan  Strategi Inovasi dalam Pengelolaan Perikanan Perkelanjutan

Banjarbaru —  Seminar internasional bertema “Akselerasi Transformasi Perikanan Berkelanjutan dalam Mendukung Blue Economy dan Adaptasi Perubahan Iklim Menuju Sustainable Development Goals 4.0.” oleh Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan (FPIK) Universitas Lambung Mangkurat (ULM). Kegiatan yang dilaksanakan di Ballroom Grand Qin …

Berita Lainnya

Serah Terima Jabatan Kepala UPA TIK dan UPA Bahasa
Humas ULM
1 October 2024

Serah Terima Jabatan Kepala UPA TIK dan UPA Bahasa

Banjarmasin – Pelantikan Kepala Unit Penunjang Akademik Teknologi Informasi dan Komunikasi (UPA TIK) dan Bahasa dilaksanakan pada Senin (30/09/2024). Adapun nama pejabat yang dilantik yakni Irwan Budiman, S.T., M.Kom selaku Kepala UPA TIK yang baru dan Dr. Noor Eka Chandra, …

Launching BNI Banking Cafe BNI KCP ULM, Rektor dan Civitas Akademika ULM Ramaikan Funwalk
Humas ULM
29 September 2024

Launching BNI Banking Cafe BNI KCP ULM, Rektor dan Civitas Akademika ULM Ramaikan Funwalk

Banjarmasin – PT. Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk, menjadi salah satu mitra Universitas Lambung Mangkurat (ULM) yang telah cukup lama menjalin hubungan kerjasama. Keberadaan PT. BNI (Persero) Tbk sangat membantu civitas akademika dengan berbagai layanan prima dan solusi digital yang …

Sistem Informasi dan Pelayanan Publik ULM

Universitas Lambung Mangkurat telah menggunakan Sistem Informasi Terintegrasi dan Pelayanan Publik untuk menunjang kegiatan kampus dan masyarakat

ULM DALAM ANGKA

115
Program Studi
Detail Info
12
Fakultas & Pascasarjana
Detail Info
5647
Beasiswa
Detail Info
388
116
Guru Besar
Detail Info
1326
36940
Mahasiswa
Detail Info
947
779
PRESTASI
Detail Info

Hasil Survei Kepuasan Mitra Kerja Sama Tahun 2023

  • Kurang 1%
  • Cukup 6%
  • Baik 49%
  • Sangat Baik 44%